fbpx

Manfaat Buah dan Sayur untuk Kecantikan Kulit dan Kesehatan Tubuh

Manfaat buah dan sayur untuk kecantikan dan kesehatan tubuh adalah menjaga kulit supaya awet muda dan sehat secara alami dan aman. Sayuran dan buah yg bagus & baik dikonsumsi dalam bentuk jus. Wortel kaya nutrisi berupa beta karoten yang bagus untuk kulit. Buah tomat, timun, dan pepaya kaya antioksidan yang baik untuk meregenerasi sel kulit mati, melembabkan kulit kering dan memutihkan wajah.

Dalam artikel ini, kami fokus untuk membahas manfaat wortel, timun, tomat, dan pepaya. Kami ulas juga cara menggunakan sayuran dan buah tersebut

Manfaat Buah dan Sayur untuk Kecantikan

Perlu kamu ingat, jika setiap harinya makanan yang kita asup nantinya akan direfleksikan oleh tubuh. Maka dari itu, bagi kamu yang ingin memiliki kulit sehat dan juga awet muda memang sangat disarankan untuk mengkonsumsi berbagai macam jenis sayur serta buah – buahan dalam jumlah yang lebih banyak. Setiap buah memiliki manfaat tertentu untuk kulit, baik kulit wajah maupun kulit tubuh. Ada yang bagus dan cepat memutihkan kulit, ada juga buah yang cocok untuk kulit kulit kering.

Menangkal radikal bebas

Pepaya kaya akan enzim papain. Zat aktif dalam pepaya ini akan menangkal radikal bebas.

Mencegah keriput

Nah, bagi kamu yang ingin menjaga agar kulit kamu terlihat lebih awet muda dan terbebas dari semua masalah seperti keriput serta kerutan di wajah, maka anda bisa mengkonsumsi stroberi. Buah ini kaya akan antioksidan yang menghambat penuaan sel.

Membantu regenerasi dan pertumbuhan sel

Biotin atau vitamin B7 dalam buah alpukat sangat baik untuk regenerasi dan pertumbuhan sel.

Berikut kami tampilkan tabel nama buah yang baik untuk kulit

Nama Buah
Mekanisme
Apel
Asam malat membuat kulit awet muda dan kencang
Alpukat
Biotin atau vitamin B7 membantu regenerasi dan pertumbuhan sel
Pisang
Potasium melembabkan dan menghidrasi kulit
Kiwi
Vitamin C meningkatkan daya tahan tubuh
Lemon
Secara alami mencerahkan dan mengencangkan kulit
Pepaya
Enzim papain menangkal kerusakan kulit karena radikal bebas
Pomegranate
Antioksidan mengembalikan kerusakan kulit karena radikal bebas
Plum
Membantu sistem pencernaan untuk mengeluarkan racun dari dalam tubuh
Nanas
Enzim bromlin mengeksfoliasi kulit saat dioleskan
Stroberi
Antioksidan mencegah kulit keriput

Sumber data : caloriebee.com

Berikut ini ada beberapa jenis buah dan sayuran yang dapat kamu konsumsi secara teratur untuk memperoleh kulit yang awet muda dan sehat. Ada bisa menjadikannya jus atau masker untuk perawatan wajah sehingga masalah jerawat bisa teratasi.Berikut informasi lengkapnya bagi kamu.

Manfaat buah dan sayur untuk kecantikan dan kesehatan tubuh adalah menjaga kulit supaya awet muda dan sehat secara alami dan aman.

Buah dan Sayuran Yang Baik Untuk Kulit

Wortel

Untuk sayuran pertama yang dapat kamu konsumsi untuk menjaga kesehatan kulit wajah adalah sayur wortel. Sayuran ini kaya akan beta karoten yang baik untuk kulit.

Untuk mendapatkan Manfaat Buah dan Sayur untuk Kecantikan Kulit dari wortel bisa dengan berbagai cara, yakni bisa langsung mengkonsumsinya dengan cara dimakan, minum atau bahkan digunakan langsung pada wajah kamu. Sayuran wortel mampu memberikan manfaat yang baik untuk kulit. Selain itu, wortel juga tidak hanya mampu menunda munculnya keriput pada wajah saja, melainkan lebih dari itu.

Wortel juga bisa memberikan manfaat baik lainnya yakni mampu memperlambat proses penuaan dini pada kulit. Jadi sebaiknya mulai saat ini, kamu bisa selalu memasukkan sayur wortel ini ke dalam daftar menu makan setiap harinya. Baca juga manfaat lidah buaya.

Tomat

Untuk selanjutnya adalah pembahasan Manfaat Buah dan Sayur untuk Kecantikan Kulit dari buah tomat. Buah tomat memang sangat efektif dalam mengatasi dan menghilangkan masalah timbulnya garis – garis hitam dan membuat kulit kamu terlihat lebih cerah.

Untuk memperoleh manfaat dari buah tomat ini, cukup dengan menghaluskan tomat lalu mengoleskannya pada wajah kamu. Diamkan sebentar masker tomat pada bagian wajah, kemudian bilas dengan menggunakan air hangat. Untuk memperoleh hasil yang lebih maksimal, sebaiknya kamu melakukan perawatan ini rutin setiap hari. Baca juga resep masker pisang.

Timun

Sayuran dan buah baik selanjutnya adalah mentimun. Siapa yang tidak mengenal mentimun, sayuran ini sering dijadikan lalapan atau dimakan mentah karena memiliki rasa yang manis dan segar. Ternyata mentimun juga sangat berguna dan memiliki manfaat yang baik untuk meremajakan sel kulit wajah. Manfaat mentimun tidak hanya dapat membantu menenangkan kulit saja namun juga sangat dapat membuat kulit menjadi lebih halus dan kenyal. Selain itu kulit juga akan menjadi lebih cerah dan berkilau.

Pepaya

Nah untuk yang terakhir adalah Manfaat Buah dan Sayur untuk Kecantikan Kulit dair buah pepaya. Buah yang satu ini merupakan salah satu dari sekian banyak buah yang memiliki kandungan nutrisi baik yang dapat membuat kulit menjadi lebih halus dan cerah. Banyak orang yang hanya mengetahui jika pepaya hanya memiliki manfaat sebagai obat pencernaan saja. Padahal pepaya memiliki manfaat yang baik untuk kulit terutama sebagai peremaja sel-sel kulit.

Untuk dapat memperoleh manfaatnya kamu bisa membuat pasta pepaya dan mengoleskannya pada kulit yang mulai timbul garis – garis halusnya. Diamkan pasta tersebut pada wajah selama kurang lebih 20 menit dan bilas dengan air sampai bersih. Untuk memperoleh hasil yang maksimal kamu bisa melakukan perawatan ini secara teratur dan rutin. Selain dibuat masker, mengkonsumsi pepaya juga sangat baik. Hal tersebut karena nutrisi dan zat baik pada pepaya akan membantu merawat kulit dari dalam tubuh. Simak video yang menjelaskan tentang jus sayuran dan buah untuk mencerahkan kulit.

Jasa Maklon Kosmetik dan Sabun Kecantikan

Bagi anda pengusaha kosmetik yang membutuhkan tambahan varian produk, silakan membeli jasa maklon sabun kami, salah satunya sabun beras. Kami telah memproduksi aneka sabun seperti sabun transparan, sabun cair, sabun batang, dan jenis sabun herbal lainnya. Selain sabun, kami juga memproduksi kosmetik seperti lotion, cream, scrub, butter dan masker. Semua produk terdaftar di Badan POM.

Bagi anda pelaku UMKM yang ingin produksi sabun atau ingin jualan sabun dengan jasa maklon, silakan gunakan jasa pembuatan sabun. Jika anda tertarik untuk membeli mesin pembuat sabun untuk produksi sabun batangan (padat) dan sabun cair harga termurah & terbaru maka silakan hubungi PT. ADEV Natural Indonesia. Produsen sabun yang berlokasi di Bogor ini jual mesin pembuat sabun lengkap seperti mixer sabun & alat pencetak sabun (mold), extruder dan mesin pengemas. Perusahaan sabun ini juga menawarkan jasa maklon kosmetik sehingga anda bisa memasarkan sabun dengan merek anda sendiri. Untuk harga mesin pembuat sabun terbaru, call 0251-7539769 atau kontak adev natural. Melayani jasa maklon kosmetik Jakarta Bogor Depok Tangerang Bekasi Bandung Surabaya Solo Jogja dan seluruh Indonesia.

Jika anda berminat untuk menggunakan jasa maklon sabun kecantikan, silakan hubungi kami. Kami akan infokan harga, biaya dan syarat maklon kosmetik sabun kecantikan kepada anda. Perbesar bisnis kosmetik anda dengan menggunakan jasa kami.

Nah itulah beberapa bahan alami yang baik untuk dikonsumsi atau bisa juga digunakan sebagai masker kulit wajah kamu. Buah dan sayuran tersebut akan sangat berguna dan baik untuk membuat kulit tampak lebih awet muda dan segar. Semoga artikel tersebut yang berjudul manfaat buah dan sayur solusi kulit wajah sehat dapat bermanfaat.

5/5 - (27 votes)

Tinggalkan komentar